Rabu, 10 November 2010

Pengendalian Keseluruhan Sistem


Tujuan yaitu:
  • Pengendalian keamanan fisik memadai untuk secara wajar melindungi perusahan dari eksposur fisik.
  • jaminan atas perlengkapan telah memadai untuk dapat memberikan kompensasi pada perusahaan jika terjadi kehancuran atau kerusakan atas pusat komputer terkait.
  • dokumentasi operator memadai untuk dapat menagani kegagalan sistem.
prosedur audit:
  • Pengujian konstruksi fisik
  • Pengujian Sistem deteksi kebakaran
  • Pengujian pengendalian akses
  • Pengujian pasokan listrik cadangan
  • Pengujian cakupan asuransi
  • Pengujian Pengendalian Dokumentasi operator

Tidak ada komentar:

Posting Komentar